Pages

Selasa, 29 Mei 2012

5 cara mengetahui jatuh cinta (Kutipan dari radio 101.40 Trax FM)



Pernah ga sih lo pacaran tapi lo ga tau alasan kenapa lo pacaran?

Apa karena lo cuma kasihan sama dia terus lo macarin dia?
Apa karena lo cuma penasaran sama dia terus lo macarin dia?
Atau apa karena lo cuma kagum sama dia terus lo macarin dia?

Pacaran tuh mestinya berlandasakan lo jatuh cinta sama pasangan lo
Lo sudah merasakan jatuh cinta belum sama dia?

ini dia 5 cara mengetahui jatuh cinta :

1. Pshycologic effect
Dimana banyak hal-hal yg terjadi diluar kendali lo ketika lagi berkomunikasi sama dia seperti berdebar, salah tingkah , ga berani natap matanya lama-lama

2. Effort
Adanya perasaan ingin mengusahakan banyak hal untuk si-dia seperti membenahi penampilan/ membuat & memberi banyak hal buat dia, masakin buat dia

3. Stable (perasaan yang sama/stabil)
Perasaan yang sama dan terus stabil dalam waktu yang lama itulah efek selanjutnya yang lo rasakan

4. Irreplaceable
Adanya perasaan bahwa si-dia ga bakal bisa tergantikan oleh orang lain & lo mulai ga rela buat kehilangan dia

5. Long Last
Ini mencakup semua efek yang telah berhasil lo capai, perasaan yang lo dapat di awal kenal yang bisa bertahan dalam waktu yang lama maka itulah cinta sejati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar